Jumat, 05 Oktober 2012

mengajar

Mengajar bagi ku bukan sekedar karena tidak ada lagi yang bisa dikerjakan sembari dapet pekerjaan tetap. Bagiku mengajar adalah kewajiban bagi setiap insan yang mengaku berilmu. Mengajar berasal dari kata ajar yang mendapat imbuhan me- . Imbuhan me- ini berarti memberikan, so berarti mengajar adalah memberikan ajaran. 



Everybody is teacher, for ourself or others. Mengajar adalah salah satu cara bagaimana menjadikan diri kita bermanfaat bagi orang lain dan yang terpenting adalah bagaimana kita mempertanggungjawabkan ilmu yang kita miliki. :) 
So simple bukan..


Namun kenyataannya, mengajar ini bukan perkara mudah. Dalam mengajar kita butuh kesabaran menghadapi anak-anak, senantiasa belajar dan komunikasi. Semua elemen yang saya sebutkan tadi, berjalan secara seimbang. Berjalan bersama.


Terima kasih MATRIK, Ladang Belajar..
Saya belajar banyak hal dari kalian.
See you next time :)

and...

2 komentar: